Apakah Anda pernah menerima telepon yang mengganggu? Banyaknya telepon dari nomor-nomor asing dan tak dikenal memang kerap membuat kita sangat risih dan membuat tidak nyaman.
Hanya ada dua kemungkinan mengapa orang tersebut menelpon Anda. Pertama karena memang salah nomor tujuan dan kedua ingin melakukan modus penipuan. Namun, Anda tidak perlu ragu lagi karena di artikel ini akan dijelaskan cara melacak nomor telepon rumah lewat internet.
Di era yang serba digital ini sangat banyak memberikan kita kemudahan dengan adanya internet. Apapun bisa kita lakukan dalam waktu yang singkat dan sangat mudah, bahkan bisa dilakukan dimanapun. Termasuk melacak nomor telepon yang mengganggu tadi.
Cara Melacak Nomor Telepon Rumah Lewat Internet
Ada dua cara yang bisa Anda gunakan untuk melakukan pelacakan nomor telepon lewat internet. Pertama, adalah dengan menggunakan website. Kemudian yang kedua adalah melalui aplikasi yang tersedia di playstore atau Appstore. Inilah cara lengkapnya:
1. Melalui Situs Website ceebydith.com
Cara penggunaannya sangat mudah, jika Anda sudah masuk ke situs tersebut masukkanlah nomor telepon rumah yang ingin dilacak pada kolom pencarian. Setelah itu klik cari dan akan keluar lokasi pemilik nomor telepon tersebut.
Kekurangan cara pertama ini adalah karena Anda hanya bisa akses lokasi pemilik nomor telepon saja, sementara tujuan Anda adalah ingin mencari tahu siapa nama pemiliknya. Untuk itu, Anda bisa lakukan cara kedua di bawah ini.
2. Aplikasi GetContact
Aplikasi yang direkomendasikan untuk Anda unduh di ponsel baik android maupun iphone yaitu GetContact. Aplikasi ini termasuk aplikasi pelacak nomor telepon yang paling banyak digunakan saat ini. Untuk mengunduhnya, Anda bisa menemukannya dengan mudah di App Store ataupun Google Play Store.
Caranya dengan memasukkan nomor telepon yang tidak dikenal tadi, setelah itu klik cari. Maka akan muncul berbagai tag name di layer. Anda bisa lihat siapa nama pemilik nomor telepon tersebut. Biasanya nama tersebut akan otomatis ada di GetContact karena dilihat dari riwayat penyimpanan nomor tersebut di kontak orang lain
Salah satu cara diatas bisa Anda terapkan untuk mengetahui nomor yang tak dikenal tersebut. Namun, perlu diingat Anda bisa melacak nomor tersebut jika adanya internet yang memiliki kecepatan cepat dan stabil. Sehingga Anda harus cerdas memilih provider internet yang akan digunakan. Provider internet mana yang direkomendasikan?
Telkomsel Orbit, Tawarkan Kecepatan Terbaik untuk Melacak Nomor
Internet rumah Telkomsel Orbit bisa menjadi penunjang terbaik Anda dalam mencari nomor tidak dikenal. Telkomsel orbit juga menawarkan harga yang terjangkau serta tidak hanya Anda yang bisa menggunakan koneksi ini karena bisa terhubung ke 32 hingga 64 perangkat. Telkomsel orbit adalah layanan nirkabel sehingga Anda memerlukan modem untuk bisa terhubung.
Modem orbit ini sifatnya sangat fleksibel dan juga portable, Anda bisa akses internet dengan modem orbit ini dimanapun dan kapanpun.
Modem orbit telkomsel tersedia dalam 4 tipe yang berbeda antara lain: orbit star lite, orbit star 2, orbit max, dan orbit pro. Masing-masingnya menawarkan Anda spesifikasi yang berbeda-beda dan bisa dilihat dari kecepatan internet, ukuran modem, teknologi wifi dan seluler, serta paket data yang ditawarkannya.
Selain menawarkan kualitas produk yang tinggi, orbit telkomsel juga memiliki layanan hingga 24 jam. Sehingga, Anda tidak perlu khawatir jika sewaktu-waktu modem Anda bermasalah karena customer service telkomsel siap membantu Anda.
Baca juga: Jaringan 5G Telkomsel
Dengan kecepatan dan kestabilan dari Telkomsel Orbit, cara melacak nomor telepon rumah lewat internet akan menjadi lebih lancar dan tanpa hambatan. Jadi, tunggu apalagi? Yuk, pakai Telkomsel Orbit sekarang juga!