Latihan Soal dan Pembahasan ANTONIM Tes TIU CPNS beserta pembahasan lengkap. Sangat cocok untuk belajar sebelum menghadapi ujian CPNS.
1. PEMICU >< …
A. Peletup
B. Pencetus
C. Penutup
D. Penyulut
E. Peredam
Jawaban: E
Pemicu bermakna menggerakkan sesuatu yang berbahaya. Jadi lawannya adalah peredam.
2. AROGAN >< …
A. Sabar
B. Marah
C. Rendah diri
D. Rendah hati
E. Lapang dada
Jawaban: D
Arogan bermakna sombong; congkak; angkuh Jadi lawannya adalah rendah hati.
3. GONTAI >< …
A. Sigap
B. Lurus
C. Sadar
D. Tegak
E. Stabil
Jawaban: A
Gontai bermakna lambat (dari yang lain); perlahan-lahan dan agak terhuyung-huyung (karena lemah dsb). Jadi lawannya sigap.
4. CURAM >< …
A. Terjal
B. Dalam
C. Landai
D. Tumpul
E. Pendek
Jawaban: C
Curam bermakna terjal dan dalam. Jadi lawannya adalah landai.
5. PASIK >< …
A. Baik
B. Buruk
C. Benar
D. Salah
E. Jahat
Jawaban: A
Pasik atau fasik berarti jahat. Jadi lawannya adalah baik.
6. IMPLISIT >< …
A. Gamblang
B. Lengkap
C. Tersirat
D. Sisip
E. Nyata
Jawaban: A
Implisit berarti tersirat. Jadi lawannya adalah tersurat atau gamblang.
7. CENDIKIA >< …
A. Hina
B. Dungu
C. Miskin
D. Pintar
E. Budak
Jawaban: B
Cendekia berarti cerdas atau pandai. Jadi lawannya adalah bodoh atau dungu.
8. MEMIKAT >< …
A. Menepis
B. Merusak
C. Menjauhi
D. Menangkal
E. Mengganggu
Jawaban: C
Memikat berarti menarik dan membujuk hati. Jadi lawannya adalah menjauhi.
9. TIMPANG >< …
A. Beda
B. Benar
C. Sama
D. Sempurna
E. Seimbang
Jawaban: E
Timpang berarti tidak seimbang. Jadi lawannya adalah seimbang.
10. KONTAN >< …
A. Gratis
B. Tunai
C. Hutang
D. Bayar
E. Lunas
Jawaban: C
Kontan berarti tunai. Jadi lawannya adalah hutang.
TERIMAKASIH
SUKSES UNTUK TEMAN TEMAN, SEMOGA LULUS MENJADI PEGAWAI NEGERI SIPIL
Latihan Soal dan Pembahasan ANTONIM Tes TIU CPNS beserta pembahasan lengkap. Sangat cocok untuk belajar sebelum menghadapi ujian CPNS.
Baca Juga :
- Tes Intelegensia Umum CPNS Soal penalaran DEDUKTIF beserta pembahasan
- Latihan Soal dan Pembahasan ANTONIM Tes TIU CPNS
- Soal ANTONIM CPNS Beserta Kunci Jawaban – Tes Intelegensia Umum
- Soal Penalaran DEDUKTIF dan Jawaban Tes TIU CPNS
- Kumpulan Soal ANTONIM CPNS Beserta Kunci Jawaban
- Soal Soal dan Pembahasan ANTONIM/Lawan Kata Tes TIU CPNS
- Soal ANTONIM dan Kunci Jawaban Tes TIU CPNS
- Soal Lawan Kata dan Kunci Jawaban Tes TIU CPNS
- SOAL DAN JAWABAN SINONIM TES TIU CPNS
- Soal SINONIM dan KUNCI JAWABAN Tes TIU CPNS part2
- Soal SINONIM dan KUNCI JAWABAN Tes TIU CPNS part3
- Soal SINONIM dan KUNCI JAWABAN Tes TIU CPNS part4
- Soal SINONIM dan KUNCI JAWABAN Tes TIU CPNS part5
- 50 Soal SINONIM dan KUNCI JAWABAN Tes TIU CPNS
- 50 Soal Analogi dan Kunci Jawaban Tes CPNS
- Soal dan Jawaban Analogi VERBAL TIU CPNS part4
- Soal dan Jawaban Analogi VERBAL TIU CPNS part3
- Soal dan Jawaban Analogi VERBAL TIU CPNS part2
- Soal dan Jawaban Analogi VERBAL TIU CPNS part1